Seberapa Kreatif Kamu???
Creative Fun adalah program yang bertujuan untuk meningkatkan skill berpikir kreatif melalui serangkaian workshop menyenangkan. Di sini, kamu bisa mengumpulkan Bintang Kreatif sebagai bukti kreativitasmu. Apakah kamu orang yang kreatif? Buktikan lewat program ini!
HARGA 1 SESI
Rp 200.000
Per Sesi
PAKET 2x SESI
Rp 175.000
Per Sesi
PAKET 4x SESI
Rp 150.000
Per Sesi
Program ini cocok bagi kamu yang mencari ...
Fun Escapades
Untuk semua orang yang ingin mengembangkan skill berpikir kreatif lewat kegiatan menyenangkan. Pilih kegiatan mana yang menarik minatmu!
Team Building
Buat kamu dan rekan-rekan kerjamu yang ingin meningkatkan kerjasama dalam tim, sekaligus sambil meningkatkan skill berpikir kreatif.
Family Bonding
Wadah bagi kamu untuk memperkuat relasi dengan orang-orang terdekatmu, baik teman, saudara, maupun kerabat dekat lainnya.
Kamu akan dapat ...
- Mengembangkan kreativitas melalui aktivitas yang menyenangkan
- Menikmati rangkaian kegiatan yang berbeda setiap minggunya
- Menguji skill berpikir kreatif bersama banyak orang dengan berbagai latar belakang
Metode Pembelajaran
- Workshop Session
- Insight Sharing
- Fun Games
- Project Based
- Debate
- Creative Experiment
- Creative Observation
** metode setiap sesi menyesuaikan topik workshop
Sesi Tersedia
Observational Storytelling
(Pilih tanggal dan jam yang kamu inginkan.)
Observational Storytelling
Designing Character,
Discovering You
(Pilih tanggal yang kamu inginkan.)
Designing Characters, Discovering You
Workshop ini berfokus pada pembuatan karakter yang dilakukan dengan material serupa LEGO. Namun, sebelum membuat karakter, peserta akan mengenang kembali ceritanya di masa kecil melalui aktivitas Journaling. Pada sesi ini peserta akan mempertajam skill empati.
Sesi ini tersedia juga khusus untuk anak-anak.
Observational Storytelling
13:00 WIB - 15:00 WIB
15:30 WIB - 17:00 WIB
(Pililh tanggal dan jam yang kamu inginkan.)
Designing Character, Discovering You
15 & 22 Desember 2024
13:00 WIB - 15:00 WIB (sesi anak-anak)
15:30 WIB - 17:00 WIB (sesi umum)
(Pililh tanggal yang kamu inginkan.)
Workshop ini berfokus pada pembuatan karakter yang dilakukan dengan material serupa LEGO. Namun, sebelum membuat karakter, peserta akan mengenang kembali ceritanya di masa kecil melalui aktivitas Journaling. Pada sesi ini peserta akan mempertajam skill empati.
Sesi ini tersedia juga khusus untuk anak-anak.
Start the course and upskill your professional toolkit
Start the course and upskill your professional toolkit
Start the course and upskill your professional toolkit
Find more courses like this one
Piano Teacher Certification
Menjadi guru piano terpercaya yang berkontribusi pada kemajuan edukasi musik Indonesia! Program sertifikasi yang disusun bersama WPTA Indonesia ini menghadirkan metode pembelajaran yang relevan, praktis, dan komprehensif untuk menjadi guru piano yang mampu mengoptimalkan potensi murid.
With WPTA Indonesia
Rp 9.990.000
Explore the Art of Musical Theater
Teater musikal bukan cuma sekedar hobi dan entertainment. Lebih dari itu, teater musikal melibatkan cerita eksplorasi diri dalam menemukan passion. Ayo bergabung dan rasakan pengalaman belajar teater musikal yang menyenangkan!
With Teman