Cara Daftar Grab Food untuk Meningkatkan Pesananmu!

Grabfood merupakan salah satu layanan pesan antar makanan online yang sudah tidak asing lagi di telinga masyarakat Indonesia. Aplikasi ini telah memiliki kemitraan dengan berbagai jenis bisnis berkualitas dengan waktu pengiriman yang cepat dan dapat diandalkan. Lalu, bagaimana cara produk…

Cara Daftar Gofood dengan Mudah di Tahun 2022

Bagi Kamu yang menggeluti bisnis kuliner dan ingin dikenal oleh lebih banyak masyarakat, tidak ada salahnya jika  mencoba berjualan melalui fitur Go Food yang disediakan oleh perusahaan Gojek. Anda tidak hanya dapat menjangkau calon konsumen secara lebih luas, tetapi mendaftar…

Apa itu Rekber dan Cara Bagaimana Rekber Bekerja!

Di masa pandemi ini, penjualan online sudah sangat banyak digeluti beberapa orang. Hampir semua orang mencoba untuk menjalani bisnis secara online. Hal ini dikarenakan orang bisa menggunakan metode pembayaran secara cashless untuk menghindari corona. Salah satu contohnya yaitu menggunakan rekber.…

Macam Macam Desain Grafis untuk Bisnis & Fungsinya

Di jaman sekarang, pekerjaan semakin banyak spesialisasinya, salah satunya adalah graphic designer. Profesi ini sudah banyak dibutuhkan dalam keperluan sebuah perusahaan dan bisnis, dalam pembuatan logo atau elemen visual lainnya. Beberapa macam macam desain grafis mempunyai fungsi yang berbeda-beda dan…

Contoh Bisnis Model Canvas Makanan & Cafe

Planning dalam berbisnis sangat diperlukan jika kamu ingin memulai bisnis baru. Mengapa ? karena dengan menggunakan rencana yang terinci, bisnis kamu akan jelas bergerak seperti apa dan menargetkan pasarnya. Salah satu contoh planning nya adalah dengan menggunakan model bisnis Canvas.…

Pengertian dari Startup dan Tips Untuk Memulainya

Apakah dalam perjalanan karir, kamu pernah mendengar istilah startup ? Startup adalah jenis perusahaan baru yang sudah banyak diminati oleh para fresh graduate maupun pekerja profesional. Kehadiran startup tentunya dapat membantu untuk menyerap tenaga kerja yang sudah mempunyai skill masing-masing…

Soft Skill : Contoh dan Cara Mengembangkannya

Dalam merekruit sebuah pekerjaan, soft skill adalah indikator yang bagus dalam mata seorang HRD untuk menentukan siapa yang pantas di pekerjaan tersebut. Soft skill sendiri berbeda dengan hard skill yang dimana hanya bisa kita temukan di pendidikan khusus atau di…